Kategori: Berita

3 bulan yang lalu

RADAR24.co.id. — Pemerintah Kota Bitung dalam waktu dekat ini, akan segera melakukan roling jabatan secara besar-besaran, mulai dari eselon II hingga eselon lll. Hal ini disampaikan Wali Kota Bitung, Hengky Honandar, SE., Selasa (19/8/2025).     Proses pengisian jabatan dan pergeseran jabatan esalon II hingga lll di lingkungan Pemerintah Kota Bitung sudah hampir tuntas dan […]