Kategori: Hukum dan Kriminal

13 jam yang lalu

RADAR24.co.id — Ketua IWO Lampung Edi Arsadad, SH, meminta Kepolisian Resor Lampung Selatan segera menindaklanjuti laporan jurnalis Kompas TV Lampung Teuku Khalid Syah, yang melaporkan peristiwa tindak pidana intimidasi, dan pengancaman yang dialami saat melalukan kerja jurnalistik. Laporan Teuku Khalid Syah terigistrasi dengan nomor LP/B/501/XI/2025/SPKT/Polres Lampung Selatan/Polda Lampung. Jurnalis Kompas TV Teuku Khakid Syah menjadi […]