News
Aksi Solo Serikat Gerakan Mahasiswa di Sulawesi Tenggara Tolak Wacana DPR Hapus Pilkada Langsung
Sejumlah Elemen Tolak Pemekaran DOB, Tambang dan Aparat Militer di Paniai
Ngaku Anggota Satnarkoba Tipu Seorang Pelajar, Pria di Makassar Dibekuk Polisi
IRT Disiram Air Cabai Oleh Istri Kades di Lampung Timur Tolak Mediasi, Minta Pelaku Ditahan
Ketua PISN Sumatera Utara Sebut Pembakaran Mobil Tak ada Kaitan dengan Relokasi Masjid
Kategori: Hukum dan Kriminal

15 jam yang lalu
RADAR24.co.id —Pemuda berinisial MRE (24) di Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel) ditangkap usai menipu pelajar dengan modus mengaku sebagai anggota Satnarkoba Polrestabes Makassar. Pelaku membawa kabur HP korban. “Kami telah mengamankan terduga pelaku tindak pidana penipuan. Pelaku mengaku anggota kepolisian dari Polrestabes Makassar fungsi narkoba,” ujar Kanit Resmob Ditreskrimum Polda Sulsel AKP Wawan Suryadinata kepada […]
