Kategori: Hukum dan Kriminal

23 Februari 2024

  RADAR24.CO.ID, Lampung — JN (20) warga Kecamatan Batanghari Nuban, Lampung Timur, terpaksa ditembak kakinya lantaran melawan saat akan ditangkap oleh polisi.   JN ditangkap polisi karena mencuri sepeda motor Honda Beat BE 2629 NAD milik EK (27).   Peristiwa pencurian itu terjadi pada Senin (19/2). Saat itu, pelaku mencuri sepeda motor dengan cara merusak […]