Kategori: Hukum dan Kriminal

23 Maret 2025

RADAR24.co.id — Selama Bulan Suci Ramadhan, Pemerintah Kabupaten Lampung Timur menghimbau melarang tempat hiburan malam karaoke, Diskotik beroperasi selama Bulan Ramdhan 1446 Hijriah Tahun 2025. Surat edaran itu tertuang dengan nomor : 300/356/05-SK/2025 yang di tandatangani langsung oleh Bupati Ela Siti Nuryamah. Himbauan itu bertujuan untuk menghormati bulan Suci Ramadan dan Hari Raya Idul Fitri […]