Kategori: Hukum dan Kriminal

2 Januari 2025

RADAR24.co.id — LBH Bandar Lampung menuntut Polda Lampung untuk segera memberikan informasi terkait dengan hasil siding kode etik profesi polri kepada publik, hal ini penting agar segera dilakukan mengingat pada 24 Desember 2024 lalu, LBH Bandar Lampung telah mendampingi keluarga korban untuk diperiksa, dalam sidang tersebut di Polda Lampung namun hingga hari ini keluarga masih […]